Friday, March 29, 2024

Mantan Ketua FPMPA: Pandemi Jadi Problema Pergerakan Pemuda Aceh

Nukilan.id – Salah seorang Pendiri dan Ketua Umum Forum Paguyuban Mahasiswa dan Pemuda Aceh (FPMPA) Periode 2011-2014 Mufiet Alkamal, S.Sos.I, SE mengatakan, pandemi menjadi problema pemuda Aceh dalam pergerakan.

Itu disampaikan Mufiet Alkamal disela milad ke-10 FPMPA di Gampong Pineung, Banda Aceh, Sabtu (6/3/2021)

“Kondisi pandemi ini memang menjadi problem pemuda Aceh dalam melakukan pergerakan,” katanya.

Menurut Mufiet, problem pemuda Aceh dengan kondisi pandemi membuat ekonomi menurun sehingga sulit mendapatkan anggaran kegiatan.

Untuk itu Mufied meminta pemuda Aceh agar bersatu dalam setiap pergerakan supaya mudah mewujudkan Aceh yang hebat.

“Harapan untuk pemuda Aceh saling bersatu dalam segala hal, maka akan terasa ringan, jangan bercerai berai memberi kritik dan saran kepada pemerintah Aceh” katanya.[]

Reporter: Yuli Asmiati

spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Must Read

- Advertisement -spot_img

Related News

- Advertisement -spot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here