Pemerintahan

2022, Aceh Bidik PAD Rp150 Miliar

Nukilan.id - Pemerintah Aceh membidik Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp150 miliar pada tahun ini. Sebanyak 80 persennya berasal dari industri batu bara. PAD adalah...

Dapat Pengampunan Raja Thailand, 28 Nelayan Aceh Dibebaskan

Nukilan.id - Setelah ditahan selama 2 tahun, sebanyak 28 nelayan asal Kabupaten Aceh Timur akhirnya dibebaskan setelah mendapat pengampunan dari Raja Thailand. Sebelumnya, 28 nelayan...

Ekonomi Aceh Lemah, Pengamat: Efek Pergantian Bank Konvensional ke Syariah

Nukilan.id – Pengamat Politik dan Ekonomi Taufik Abdur Rahim menilai melemahnya Ekonomi Aceh tahun 2022 ada kaitannya dengan Lembaga Keuangan, yaitu perpindahan Bank Konvensional...

Ridwan Kamil Siap Lahir Batin Maju di Pilpres 2024: Tinggal Masalah ‘Warna’

Nukilan.id - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil merespon soal dirinya akan maju saat Pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024 mendatang. Ia menyatakan, bahwa dirinya siap lahir...

Buka Turnamen Badminton Banteng Cup 2022, Aminullah Apresiasi PDIP Aceh

Nukilan.id - Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Provinsi Aceh resmi menggelar kegiatan turnamen badminton Banteng Cup 2022. Kegiatan ini dibuka langsung Walikota Banda Aceh,...

Azhar Abdurrahman: 2024 Cari Gubernur yang Sayang dengan Rakyatnya

Nukilan.id – Ketua Badan Legislasi Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) Ir. H. Azhar Abdurrahman meminta, seluruh Rakyat Aceh agar bersama-sama mencari calon Gubernur Aceh...

Banleg DPR Aceh Bahas Hasil Bumi dan Dana Otsus Bersama Bappeda, BPKA, dan Biro Hukum

Nukilan.id – Badan Legislasi Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) menggelar rapat dengan Badan Pengelola Keuangan Aceh (BPKA), Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) dan...

Pengamat: Awali 2022, Ekonomi Aceh Suram dan Menyedihkan

Nukilan.id – Pengamat Politik dan Ekonomi Taufik Abdur Rahim menilai kehidupan ekonomi masyarakat Aceh awal tahun 2022 semakin mengeluh kondisi kehidupan yang demikian berat...