Daerah

Kaposwil Satgas PRR Aceh Perkuat Sinergi dengan Kementerian PU untuk Akselerasi Infrastruktur Pascabencana

NUKILAN.ID | Banda Aceh — Kepala Posko Wilayah (Kaposwil) Aceh Satuan Tugas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi (PRR), Safrizal ZA, menunjukkan langkah cepat dengan menggelar rapat konsolidasi perdana pada Rabu...

Pemkab Aceh Tamiang Salurkan DTH Perdana Rp1,8 Juta untuk 259 KK Terdampak Bencana

NUKILAN.ID | BANDA ACEH - Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang menyalurkan bantuan Dana Tunggu Hunian (DTH) perdana kepada 259 kepala keluarga (KK) yang kehilangan tempat...

BFLF Kolaborasi dengan Donatur Malaysia Salurkan Seragam Sekolah bagi Pelajar Terdampak Bencana di Aceh

NUKILAN.ID | BANDA ACEH – Yayasan Blood For Life Foundation (BFLF) Indonesia bekerja sama dengan donatur luar negeri, Karisma Humanitarian Outreach Mission (KHOM) Malaysia,...

Pemkab Aceh Tengah Sabet Penghargaan UHC Utama BPJS Kesehatan 2026

NUKILAN.ID | TAKENGON – Komitmen Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah dalam memastikan seluruh masyarakat memperoleh layanan kesehatan terus menuai pengakuan di tingkat nasional. Pada awal...

Pemkab Aceh Selatan Raih UHC Award 2026 Berkat Komitmen Dukung JKN

NUKILAN.ID | JAKARTA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Selatan meraih penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award Tahun 2026 atas komitmennya dalam mendukung pelaksanaan Program...

KKP Ajukan Rp25 Miliar untuk Pulihkan Tambak Garam Pascabanjir di Aceh

NUKILAN.ID | JAKARTA — Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengusulkan anggaran sekitar Rp25 miliar untuk merevitalisasi tambak garam rakyat di Aceh yang terdampak banjir....

Bupati Aceh Timur: 124 Hunian Sementara Korban Bencana Telah Dihuni

NUKILAN.ID | IDI RAYEUK — Pemerintah Kabupaten Aceh Timur menyatakan sebanyak 124 unit hunian sementara (huntara) bagi korban bencana hidrometeorologi telah selesai dibangun dan...

Relawan Laksanakan Pos Schooling bagi Anak Desa Terisolasi di SD Negeri 10 Bintang

NUKILAN.ID | TAKENGON — Relawan pendidikan melaksanakan kegiatan Pos Schooling bagi anak-anak Desa Jamur Konyel pada Senin (26/1/2026) di SD Negeri 10 Bintang, Aceh...

Pemerintah Aceh Resmi Buka Seleksi Tenaga Profesional Baitul Mal 2026–2031

NUKILAN.ID | BANDA ACEH — Pemerintah Aceh melalui Tim Seleksi Calon Tenaga Profesional Baitul Mal Aceh (BMA) resmi membuka pendaftaran seleksi Tenaga Profesional Baitul...

Taruna AAU Terlibat Latsitardanus XLVI, Dukung Pemulihan Pascabencana Aceh Tamiang

NUKILAN.ID | JAKARTA — Taruna Tingkat III Akademi Angkatan Udara (AAU) yang tergabung dalam Satuan Tugas Taruna (Satgastar) Latihan Integrasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus)...

Wagub Aceh Dampingi Mendagri Beri Pembekalan Taruna dan Salurkan Bantuan Presiden di Aceh Tamiang

NUKILAN.ID | KUALA SIMPANG — Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah, mendampingi Menteri Dalam Negeri RI, Tito Karnavian, dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Aceh Tamiang,...