Tag:

Bahan Pangan

Harga Cabai Merah di Pasar Induk Lambaro Turun, Bawang Merah Naik

NUKILAN.id | Banda Aceh - Kabar gembira bagi para ibu rumah tangga! Harga cabai merah yang selama ini menjadi momok karena harganya yang pedas...

Harga Bahan Pokok Satu Pekan Pasca Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah Terpantau Stabil

Nukilan.id - Sepekan setelah hari raya idul fitri 1444 hijriah sejumlah harga bahan pokok di pasar Rukoh, Darussalam, Banda Aceh terpantau stabil, Minggu (30/4/2023). Salah...

Kemendag Umumkan Hasil Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok di Aceh Setelah Lebaran

Nukilan.id - Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengumumkan hasil Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok (SP2KP) sejumlah kebutuhan pokok di seluruh Indonesia setelah memperingati hari raya...

Sidak Pasar, Bakri Siddiq Pastikan Harga Bahan Pokok Stabil

Nukilan.id - Penjabat (Pj) Wali Kota Banda Aceh, Bakri Siddiq memastikan harga bahan pokok di Banda Aceh selama bulan puasa Ramadan 1444 H stabil....

Harga kentang di Pasar Lambaro Alami Kenaikan Rp12.000 Perkilogram

Nukilan.id - Salah seorang pedagang di Pasar Lamabaro menyebutkan Harga kentang alami kenaikan dari sebelumnya Rp10.000 menjadi Rp12.000. "Harga kentang selama beberapa pekan terkhir mengalami...

Bulog Indramayu dan Cirebon Distribusikan 800 Ton Beras ke Aceh

Nukilan.id - Sebanyak 800 ton beras yang berasal dari Indramayu dan Cirebon, Jawa Barat, didistribusikan ke Aceh melalui tol laut dari pelabuhan Patimban, Subang,...

Banjiri Stok Beras, Penyaluran Operasi Pasar Bulog Tembus 650 Ton

Nukilan.id – Guna menjalankan fungsi menjaga stabilitas harga pangan khususnya beras, sepanjang tahun 2022 Perum BULOG telah melaksanakan program Ketersediaan Pasokan dan Stabilisasi Harga...