Thursday, April 25, 2024

Isra’ Mi’raj, Peristiwa Penting Umat Islam

Nukilan.id – Hari Kamis, 11 Maret 2021 atau 27 Rajab 1442 Hijriah, umat muslim diseluruh penjuru dunia memperingati Isra Miraj. Isra Miraj merupakan salah satu peristiwa penting dalam ajaran Islam.

Lantas, apa itu Isra Miraj?

Isra Miraj adalah perjalanan malam Nabi Muhammad dari Mekah ke masjid terjauh, yaitu Masjid Aqsa di Yerusalem, lalu naik ke surga, dimurnikan dan diberi perintah bagi umat Islam untuk sholat lima kali sehari.

Baca juga: Surat Perintah 11 Maret, Sejarah Lahirnya Orde Baru

Isra merupakan perjalanan Nabi Muhammad SAW dari Masjidil Haram di Makkah ke Masjidil Aqsa di Yerussalem.

Sementara itu Miraj merupakan perjalanan Nabi Muhammad SAW dari bumi menuju langit ke tujuh, kemudian ke Sidratul Muntaha.

Perjalanan yang menembus langit ketujuh itu hanya ditempuh satu malam atas perintah Allah SWT.

Di sanalah Nabi Muhammad SAW menerima perintah dari Allah SWT berupa shalat lima waktu.

Baca juga: Irmawan: Nova Terkesan Mengulur Waktu Isi Jabatan Wagub Aceh

Isra Miraj menjadi salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam.

Umat muslim di dunia memperingati Isra Miraj dengan berbagai cara.

Ada yang berkumpul di masjid untuk beribadah, ada yang menceritakan kisah perjalanan Nabi Muhammad kepada anak-anak dan beribadah malam.

Sebagian besar para ulama berpendapat, peristiwa Isra Miraj tersebut terjadi di bulan Rajab, tepatnya tanggal 27 Rajab.
Sumber: kompas
Baca juga: Soal Pilkada 2024, Ketua DPR Aceh: UU Nomor 11/2006 Masih Berlaku

spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Must Read

- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Related News

- Advertisement -spot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here